Change Your Language

 

Obat Paten dan Generik

0 komentar
 Obat paten atau spesialite adalah obat milik suatu perusahaan dengan nama khas yang dilindungi hukum dengan merk terdaftar atau proprietary name. Banyaknya obat paten dengan beraneka ragam nama yang setiap tahun dikeluarkan oleh industri farmasi dan kekacauan yang diakibatkannya telah mendorong WHO untuk menyusun Daftar Obat dengan nama-nama resmi. Official atau generik name (nama generik) ini dapat digunakan di semua negara tanpa...
Read more...

Radix dan Cortex

0 komentar
Jika ingin mengetahui lebih detail atau lebih jelas tentang tabel Simplisia Radix dan Cortex silahkan klik link di bawah ini dan download file nya.Link Download : http://www.4shared.com/file/H3KJ54jH/Book1.html?Cara download :1. Anda harus punya akun 4shared atau bisa juga Login dengan akun Facebook, Twitter, dan Gmail2. Klik tombol unduh seperti yang di tunjuk panah merah pada gambar :3. Lalu akan muncul halaman seperti pada gambar ,lalu klik...
Read more...

Macam - Macam Sediaan Umum

0 komentar
 Menurut Farmakope Indonesia Edisi IV, macam-macam sediaan umum adalah sebagai berikut dan dapat dikategorikan dalam bentuk : 1. Sediaan cair, misal nya :  Potio, suspensi, sirup, lotio, dll 2. Sediaan semi padat, misal nya : Salep, cream, gel, dll 3. Sediaan padat, misal nya : Kapsul, tablet, pil, supos, dll 4. Sediaan lain, misal nya : Aerosol, inhaler, ...
Read more...

Regulasi Obat

0 komentar
Regulasi obat di Indonesia mengatur beredarnya obat dalam 5 kelompok :1.) Obat daftar "G" dalam bahasa Belanda gevaarlijk artinya berbahaya, ditandai dot merah dengan huruf K2.) Obat daftar "O" dari kata opium yakni golongan opiat yang sangat diawasi oleh pemerintah.3.) Obat daftar "W" dalam bahasa Belanda waarcshuwing artinya peringatan yakni obat bebas terbatas,      penjualannya dibatasi hanya di apotek dan toko obat berijin,...
Read more...

Farmakokinetika dan Farmakodinamika

0 komentar
Farmakokinetika Farmakokinetika adalah ilmu yang mempelajari proses obat yang di berikan kepada suatu makhluk, yaitu absorpsi, distribusi, biotransformasi, dan ekskresi.Fase Farmakokinetikaadalah fase yang meliputi semua proses yang dilakukan tubuh, setelah obat dilepas dari bentuk sediaannya yang terdiri dari absorpsi, distribusi, metabolisme/biotransformasi dan ekskresi.Farmakodinamika Farmakodinamika adalah ilmu yang mempelajari pengaruh...
Read more...

Farmakognosi

0 komentar
 Farmakognosi adalah ilmu yang mempelajari pengetahuan dan pengenalan obat yang berasal dari tanaman dan zat-zat aktifnya, begitu pula yang berasal dari mineral dan hewan. Pada zaman obat sintetis seperti sekarang ini, peranan ilmu farmakognosi sudah sangat berkurang. Namun pada dasawarsa terakhir peranannya sebagai sumber untuk obat-obat baru berdasarkan penggunaannya secara empiris telah menjadi semakin penting. Banyak phytoterapeutika...
Read more...

Perkembangan Sejarah Obat

0 komentar
 Obat di deefinisikan sebagai senyawa zat, baik kimiawi ,hewani maupun nabati ,yang di gunakan dalam dosis yang tepat untuk menyembuhkan, meringankan atau mencegah penyakit berikut gejalanya ,juga untuk mendiagnosa penyakit/gangguan, atau menimbulkan kondisi tertentu. Kebanyakan obat yang di gunakan di masa lampau adalah obat yang berasal dari tanaman. Dengan cara mencoba-coba, secara empiris orang purba mendapatkan pengalaman dengan berbagai...
Read more...

Farmakognosi "Simplisia CORTEX"

0 komentar
table.tableizer-table { border: 1px solid #CCC; font-family: Arial, Helvetica, sans-serif; font-size: 12px; } .tableizer-table td { padding: 4px; margin: 3px; border: 1px solid #ccc; } .tableizer-table th { background-color: #10238C; color: #FFF; font-weight: bold; } CORTEXNoNama SimplisiaNama LainNama Tanaman AsalZat BerkhasiatPenggunaan1ALSTONIAE CORTEXKulit PuleAlstonia scholarisAlstoninaAntipiretik ,Stomakik,Antidiabet ,Anthelmintik2ALYXIAE CORTEXPulasariAlyxia reindwardtiiKumarinAromatika ,KarminativaAntipiretika3PARAMERIAE CORTEXKulit Kayu RapatParameria laevigataTaninAdstringensia4BURMANI...
Read more...

Farmakognosi "Simplisia RADIX"

0 komentar
table.tableizer-table { border: 1px solid #CCC; font-family: Arial, Helvetica, sans-serif; font-size: 12px; } .tableizer-table td { padding: 4px; margin: 3px; border: 1px solid #ccc; } .tableizer-table th { background-color: #8C6910; color: #FFF; font-weight: bold; } RADIX      No.Nama SimplisiaNama LainNama Tanaman AsalZat BerkhasiatPenggunaan 1CATHARANTHI RADIXAkar Tapak DaraCatharanthus roseusVindesin ,Vinkristin,Emenagoga ,O.Diabetes,     VinblastinO.Kanker (Darah) 2RAUWOLFIAE SERPENTINAE RADIXAkar PulepandakRauwolfia serpentinaSerpentina,reserpinaAntihipertensi...
Read more...
0 komentar
Blog ini akan membantu anda semua untuk mengetahui informasi dan pembahasan tentang pelajaran-pelajaran ke farmasian ,,anda juga bisa berdiskusi di blog ini. Saya mohon kerja sama nya. Terima Ka...
Read more...
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

 

 
Copyright © 2013. Medica Farma - All Rights Reserved